Senin, 27 Oktober 2014

Arti seorang Ibu.....(2-habis)

Lanjutan……

·         Ketika kita lapar, tangan ibu yang menyuapi
·         Ketika kita haus, tangan ibu yang memberi minuman
·         Ketika kita menangis, tangan ibu yang mengusap air mata
·         Ketika kita gembira, tangan ibu yang menadah syukur, memeluk kita erat dengan deraian air mata bahagia
·         Ketika kita mandi, tangan ibu yang meratakan air ke seluruh badan, membersihkan segala kotoran
·         Ketika kita dilanda masalah, tangan ibu yang membelai duka sambil berkata,"Sabar nak, sabar ya sayang."

Ahli plesetan

Sesaat setelah selesai makan siang di cafe salah satu gedung perkantoran, seorang wanita mengeluarkan ARDATH dinyalakan dan dihisap.
Tak ketinggalan pria didepannya juga mengeluarkan rokok  DJARUM-nya kemudian dinyalakan dan dihisap dalam dalam. Si pria memulai membuka pembicaraan basa-basi,
"Mbak kerja dimana?"
"Emm di lantai lima" jawab si wanita.
Sambung si pria "Oo kalau saya di lantai tujuh" dst dst dst hingga si pria mengetahui bahwa si wanita baru 4 bulan bercerai dengan suaminya.
"Koq mbak merokok sih?" tanya si pria kepada si wanita.

Ada 3 (tiga) hal dalam hidup INI yang .............. !

Yang... pertama ada 3 hal dalam hidup yang tidak akan bisa pernah kembali :

1. Waktu
Kita tak bisa memutar kembali waktu, tapi kita bisa menciptakan kenangan dengan waktu yang masih kita punya dan memanfaatkan waktu yang ada,

walau sebentar, untuk menciptakan  kenangan yang berarti.. 
     
2. Perkataan
Kita tak bisa menarik kembali ucapan kasar yang keluar keluar dari mulut kita atau statement yang telah membuat harga diri kita lebih penting dari pada menariknya kembali dan mengucapkan permintaan maaf.    Kita tak bisa menghapus caci maki yang telah kita katakan hingga membuat orang lain marah, terluka atau menangis.   

Asta Brata (Delapan Kepemimpinan dalam Agama Hindu)

Asta Brata adalah Contoh Kepemimpinan Hindu yang terdapat dalam Itihasa Ramayana. Asta Brata ini merupakan, Delapan Tipe kepemimpinan yang merupakan Delapan Sifat Kemahakuasaan Tuhan. Ajaran ini diberikan Sri Rama kepada Wibhisana sebagai Raja Alengka Pura menggantikan kakaknya Rahwana. Bagian- bagian ajaran Asta Brata sebagai berikut:

1.      Indra Brata = Artinya pemimpin hendaknya mengikuti sifat-sifat Dewa Indra sebagai dewa                                                       pemberi hujan, member kesejahtraan kepada rakyat.

Seleksi Karyawan

Seorang manager HRD sedang menyaring pelamar untuk satu lowongan dikantornya.
Setelah membaca seluruh berkas lamaran yang masuk, dia menemukan 4 orang calon yang cocok.
Dia memutuskan memanggil ke-4 orang itu dan menanyakan 1 pertanyaan saja. 
Jawaban mereka akan menjadi penentu apakah akan diterima atau tidak.
Harinya tiba dan ke-4 orang itu sudah duduk rapi di ruangan interview.